Kamis, 23 Oktober 2008

peningkatan mutu remaja

Saat ini pemerintah sedang gencar-gencarnya meningkatkan mutu generasi muda terutama pada remaja. Yang termasuk kategori remaja saat ini kira-kira dari umur 14 tahun hingga 17 tahun (atau sekitar kelas 3 SMP hingga 3 SMA). Peningkatan mutu remaja yang saat ini yang di usahakan pemerintah melalui sekolah-sekolah di Indonesia adalah:
  • Pemberantasan pada anak remaja yang suka membolos sekolah.
  • Merubah cara pembelajaran dari tahun ketahun,sehingga menjadi mutu yang lebih baik lagi.
  • Penyuluhan pada para remaja melalui seminar tentang bahanya narkoba,agar para remaja bisa mengetahui bahanya jenis-jenis narkoba.
  • Peningkatan mutu Remaja dalam segala bidang: mutu pendidikan dll
  • Pemerintah mengadakan pelatihan kepada para remaja yang kurang mempunyai mutu yang bagus
  • Pemerintah mengadakan penyringan mutu remaja yang bagus, kreatif, dan ulet, agar dapat menjadi penerus bangsa.

Selain usaha- usaha pemerintah untuk meningkatkan mutu remaja di atas, semua itu akan terlaksana bila di dasari dari remaja itu sendiri, baik kemauan, niat, dan usaha dari dalam diri. Demikian hasil pengamatan tentang peningkatan mutu remaja yang ada di Indonesia.